Informasi Penerimaan Peserta Didik Baru
SMP Kristen GKST Ensa
Tahun Pelajaran 2020/2021
A. Persyaratan
Persyaratan Umum 
- Berusia Maksimal 15 Tahun pertanggal 1 Juli 2020 dan minimal 10 tahun per tanggal 1 juli 2020
 - Memiliki Kartu Keluarga atau surat keterangan domisili
 - Pas Foto 3x4 (di unggah)
 - Akte Kelahiran
 - Surat Keterangan Anak Berkebutuhan Khusus (jika ada) , anak ABK wajib di terima di sekolah sesuai dengan zona nya
 
FILE PAS FOTO YANG DI UNGGAH DALAM BENTUK  JPG, PNG ATAU JPEG , UKURAN MAXIMAL 2 MB
Jadwal Pendaftaran
- Pendaftaran dimulai hari Senin Tanggal 4 Mei 2020 pukul 08.00 WIB
 - Verifikasi berkas dimulai Senin Tanggal 4 Mei 2020
 - Pengumuman hasil seleksi tanggal 15 Juli 2020
 - Daftar ulang tanggal 17-19 Juli 2020
 - Seluruh proses di lakukan secara Daring , (pendaftaran, upload berkas, verifikasi berkas, pengumuman dan daftar ulang)
 
Cara Pendaftaran
- Siswa mengisi formulir pendaftaran melalui link Registrasi Online PPDB 2020
 - Siswa mengisi formulir sesuai dengan data yang sesungguhnya.
 - Siswa mengunggah Pas Foto ukuran 3 x 4 (Maksimal ukuran file 2 Mb)
 - Setelah selesai, siswa mengklik kirim formulir pendaftaran
 

0 komentar:
Posting Komentar